Kegiatan administrasi akademik Fakultas Ekonomi UNTAG Semarang, dimulai dari Wajib Daftar Ulang (WDU) Mahasiswa, pencetakan Kartu Rencana Studi (KRS), jadwal kuliah, absensi mahasiswa, dosen, karyawan, pencetakan Kartu Hasil Studi (KHS), transkrip sementara maupun final (diberikan pada saat wisuda), serta informasi lain.
selengkapnya...Fakultas Ekonomi memiliki Jurnal Ilmiah " Media Ekonomi dan Manajemen" yang ber ISSN 0854-1442, Dalam waktu dekat jurnal ini akan segera diajukan untuk memperoleh akreditasi. Jurnal ini terbit 2 kali dalam setahun yaitu bulan Juli dan Januari. Jurnal kami terbuka bagi para dosen, pakar, peneliti dan ilmuwan, yang akan memasukkan artikel ilmiahnya. Artikel yang sesuai dengan format tulisan yang sudah kami tetapkan, akan kami dimuat.
selengkapnya...